­
In

Fenomena Langit yang Bakal Terjadi Tahun 2016 - Des 16, 2015 Sebentar lagi, tahun 2015 akan berakhir, dan tahun 2016 akan menyambut kita. Tahun depan, akan ada banyak hal paling menarik tentang bumi, khususnya dalam bidang astronomi, yang memunculkan beberapa fenomena langit. Fenomena langit itu mencakup hujan meteor, supermoon sampai gerhana matahari total. Semua itu akan menghiasi langit dan menjadi tontonan menarik sepanjang...

Continue Reading

In

Planet Terbesar Di Tata Surya

 Planet Terbesar di Tata Surya -Assalamualaikum warohmatullahiwabarokatuh, salam para pencinta ilmu pengetahuan yang tersebar di seluruh Indonesia. Agar kita terus belajar supaya kita termasuk orang-orang yang berilmu. Seperti pepatah mengatakan, "tuntutlah ilmu walau ke Negeri Indonesia". Inti dari pepatah tersebut adalah tuntutlah ilmu walau di mana saja.          Berbicara masalah planet, maka akan terpikir juga oleh kita tentang ruang angkasa. Karena semua planet mengapung di...

Continue Reading

In

Gerakan Bumi dan Bulan

Gerakan Bumi dan Bulan. Bumi mempunyai dua macam gerakan, yaitu rotasi dan revolusi. Akibat rotasi dan revolusi Bumi mengakibatkan beberapa peristiwa. Peristiwa-peristiwa ini tentunya sudah tidak asing lagi bagi kita karena hampir semua orang pernah mengalaminya. Peristiwa seperti terjadinya siang dan malam, matahari terbit di sebelah timur dan tenggelam di sebelah barat, perbedaan waktu di berbagai belahan bumi, percepatan gravitasi bumi merupakan akibat...

Continue Reading

In

Satelite Luar Angkasa

Pengertian, Fungsi, dan Macam - Macam SatelitSelamat datang di softilmu, blog ilmu pengetahuan yang berbagi dengan penuh keikhlasan. Kali ini kami akan berbagi ilmu tentang Satelit, beberapa poin utama yang akan kami bahas adalah Pengertian Satelit, Jenis Satelit, Fungsi Satelit, dan Cara Kerja Satelit. Semoga dapat bermanfaat. A. PENGERTIAN SATELIT Satelit adalah benda yang mengorbit benda lain dengan waktu rotasi dan revolusi tertentu. Sedangkan dalam kamus besar Bahasa Indonesia,...

Continue Reading

In

Benda-Benda Yang Ada di Luar Angkasa Benda Langit  Benda-benda langit adalah sebutan bagi semua benda yang ada di langit (luar angkasa). Contoh benda langit adalah planet, satelit, bintang, nebula, galaksi, asteroid, meteoroid, Sistem keplanetan, Komet, Debu antariksa, Kluster, Super kluster, dll. 1.Planet Planet adalah benda langit yang memiliki ciri-ciri berikut:a.mengorbit mengelilingi bintang atau sisa-sisa bintangb.mempunyai massa yang cukup untuk memiliki gravitasi tersendiri agar dapat...

Continue Reading

In

Benda Benda Luar Angkasa

9 Nama Planet Secara Berurutan Nama-nama planet dalam tata suryabilan planet yang perlu diketahui terutama oleh anak-anak sekolah di Indonesia ini. Planet ada yang memiliki satelit-satelit bahkan puluhan satelit. Sedangkan satelit bumi hanya ada satu buah saja yaitu bulan. ada sem Planet adalah benda langit yang mengelilingi matahari dengan lintasan tertentu dan garis tengah lebih besar dari 4,000 km. Dalam tata surya terdapat sembilan buah planet...

Continue Reading

Popular Posts

Like us on Facebook

Flickr Images

Subscribe